dickenson15_PanuwachGetty Images_dnagenomeediting Panuwach/Getty Images

Penyuntingan Genom Warisan pada Manusia Bisa Dihindari

LONDON – Pengumuman ahli biofisika Tiongkok He Jiankui pada bulan November 2018 bahwa ia telah menciptakan bayi-bayi pertama di dunia yang genomnya telah disunting – sebuah pelanggaran serius dari sisi etika dan hukum yang berujung pada hukuman tiga tahun penjara – memberikan diskusi mengenai penyuntingan genom warisan pada manusia sebuah urgensi baru. Tapi diskusi tersebut mempunyai kesalahan fundamental. Mengingat hal yang dipertaruhkan – bagi masyarakat saat ini dan di masa depan – perbaikan arah diskusi dalam hal ini sangat diperlukan.             

https://prosyn.org/XT8eJHTid