WINA β Penyebaran kecerdasan buatan atau artificial intelligence (AI) di segala sektor perekonomian telah meningkatkan kemungkinan β dan bagi sebagian orang, kekhawatiran β bahwa mesin nantinya akan menggantikan tenaga kerja manusia. Kecerdasan buatan tidak hanya akan menjalankan porsi kegiatan mekanis yang semakin besar seperti yang telah kita lihat sejak revolusi industri pertama, namun juga melakukan koordinasi pekerjaan dengan berkomunikasi langsung antar mesin (yang disebut dengan Internet of Things).
WINA β Penyebaran kecerdasan buatan atau artificial intelligence (AI) di segala sektor perekonomian telah meningkatkan kemungkinan β dan bagi sebagian orang, kekhawatiran β bahwa mesin nantinya akan menggantikan tenaga kerja manusia. Kecerdasan buatan tidak hanya akan menjalankan porsi kegiatan mekanis yang semakin besar seperti yang telah kita lihat sejak revolusi industri pertama, namun juga melakukan koordinasi pekerjaan dengan berkomunikasi langsung antar mesin (yang disebut dengan Internet of Things).