gerlach11_getty images_green finance Getty Images

Saatnya Bank-Bank Sentral Bekerja Keras

ZURICH – Dalam Golden Fetters, bukunya yang mendapat banyak pujian yang bercerita tentang berakhirnya standar emas pada masa antara Perang Dunia I dan Perang Dunia II, sejarawan ekonomi Amerika Barry Eichengreen menekankan bahwa perubahan penting dalam bidang politik dan sosial, terutama perluasan standar emas, menjadikan sistem ini mustahil dipertahankan. Rakyat dalam pemilu sudah tidak mau lagi berhemat demi tetap menerapkan standar emas.     

https://prosyn.org/tooY2dHid